Militer Filipina Kepung Lokasi Sandera Kelompok Abu Sayyaf

Militer Filipina Kepung Lokasi Sandera Kelompok Abu Sayyaf


Operasi militer Filipina dilaporkan sudah mengepung lokasi penyanderaan 26 sandera kelompok separatis Abu Sayyaf termasuk 14 diantaranya merupakan WNI, Kamis (28/4/2016)

Operasi Pembebasan Sandera Abu Sayyaf Difokuskan di Lima Wilayah

MIliter Filipina terus memperketat pengawasannya di daerah operasi Sulu dengan menambah satu bataliyon. Sementara itu operasi militer di kawasan Sulu difokuskan di di lima wilayah, salah satunya di tempat eksekusi salah satu warga kanda, Kamis (28/4/2016). 

Panglima TNI: UU di Filipina Tak Izinkan Pasukan Asing Masuk Daerahnya

Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo kembali menegaskan UU di Filipina tak mengizinkan pasukan asing untuk melakukan operasi militer di negara mereka. Kini, TNI turut melakukan negosiasi dengan kelompok Abu Sayyaf untuk membebaskan WNI yang disandera, Rabu (27/4/2016).

Hamid Awaluddin Ragukan WNI Disandera Abu Sayyaf

Mantan Duta Besar Indonesia untuk Rusia Hamid Awaluddin meragukan penyanderaan WNI di Filipina dilakukan di Filipina dilakukan oleh Abu Sayyaf. Ia menilai ada kemungkinan penyandera merupakan kelompok bandit yang berdasarkan garis keluarga, Rabu (27/4/2016)

Komisi I Desak Pemerintah Segera Bebaskan 14 WNI Disandera



Komisi I DPR mendesak pemerintah segera membebaskan 14 WNI yang ditawan oleh kelompok Abu Sayyaf di Filipina. Selain itu, Komisi I juga berharap pembebasan WNI tersebut juga melibatkan TNI, Rabu (27/4/2016)..
Metro news



Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Berbagi itu indah indahnya berbagi dengan membagi artikel ini keteman teman anda di sosial media seperti Facebook, twitter, dan lainnya maka anda sudah melakukan kebaikan yang akan , atau mungkin bermanfaat bagi teman atau sahabat anda. dan mohon bantuanya. Silahkan berkomentar yang relevan dan jangan melakukan SPAM atau meninggalkan link hidup demi kebaikan dan terjamin keindahan dalam persahabatan.