Olimpiade Rio Dipastikan Tetap Digelar di Tengah Krisis Politik

Olimpiade Rio Dipastikan Tetap Digelar di Tengah Krisis Politik


Wali Kota Rio De Janeiro memastikan Brasil akan tetap menyelenggarakan Olimpiade Rio de Janeiro meski tengah dilanda krisis politik, Kamis (28/4/2016).

Pengungsi Suriah Bawa Api Olimpiade Rio 2016


Indonesia Utus 30 Atlet Ikuti Olimpiade Brasil 2016
Seorang pengungsi Suriah yang juga merupakan seorang atlet akhirnya dapat mewujudkan mimpinya. Perenang berkaki satu asal Suriah ini menerima api olimpiade Rio 2016 dalam prosesi estafet obor di Camp Pengungsian Athena, Kamis (28/4/2016). 

Persiapan Cabor Angkat Besi Jelang Olimpiade Rio 2016
Indonesia kali ini akan mengutus sekitar 30-an peserta yang bertanding dalam 10 cabang olahraga antara lain badminton, angkat beban, renang dan lain-lain.
Berbagai persiapan terus dilakukan cabang olahraga guna menghadapi Olimpiade Rio 2016. Cabor angkat besi memutuskan akan menjalani try out ke Afrika Selatan untuk mematangkan para atletnya, Selasa (12/4/2016).

 Metro news.

 

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Berbagi itu indah indahnya berbagi dengan membagi artikel ini keteman teman anda di sosial media seperti Facebook, twitter, dan lainnya maka anda sudah melakukan kebaikan yang akan , atau mungkin bermanfaat bagi teman atau sahabat anda. dan mohon bantuanya. Silahkan berkomentar yang relevan dan jangan melakukan SPAM atau meninggalkan link hidup demi kebaikan dan terjamin keindahan dalam persahabatan.